Partai Amanat Nasional menggelar rapat kerja nasional dan silahturahmi nasional. Dalam rakernas dan silatnas 2016 akan dibahas isu internal PAN dan sejumlah isu nasional.