Ketua PN Kepahiang Terima Suap Rp 650 Juta

2016-05-24 8

Ketua Pengadilan Negeri Kepahiang Bengkulu Janner Purba diketahui menerima uang sebesar Rp 150 juta saat operasi tangkap tangan KPK berlangsung.