Heboh, Warga Temukan Bayi Perempuan di Warung Bakso

2016-05-03 3

VIVA.co.id – Warga Blitar, Jawa Timur, digemparkan dengan penemuan bayi perempuan di sebuah warung bakso. Bayi ditemukan warga di pagi hari dalam etalase warung bakso.