Budidaya Lobster, Usaha Rumahan yang Murah dan Ekonomis

2016-04-30 19

VIVA.co.id – Saat ini budidaya lobster air tawar mulai dikembangkan di beberapa daerah di Tanah Air termasuk di Bengkulu. Selain memiliki pangsa pasar yang menjanjikan, usaha rumahan ini ternyata terbilang murah dan ekonomis.