Pengamanan Lapas Gunung Sindur Menjadi 3 Lapis
2016-04-18
3
Pengamanan di Lapas Gunung Sindur ditingkatkan menjadi tiga lapis setelah adanya terpidana teroris Abubakar Baasyir. Selain dari pihak lapas, Brimob bersenjata lengkap dari Mabes Polri ikut menjaga keamanan.