Sejumlah Warga Gusuran Pasar Ikan Tinggal di Kapal

2016-04-15 3

Pasca penertiban kawasan Pasar Ikan, Penjaringan, Jakarta Utara, kabarnya masih ada beberapa kepala keluarga yang bertahan dan menggunakan perahu sebagai tempat tinggal mereka.