Pembongkaran Jembatan di Kali Pakin Berlangsung Ricuh
2016-04-14
88
VIVA.co.id – Kericuhan antara warga dengan aparat kembali terjadi di kampung Akuarium, Jalan Pasar Ikan, Penjaringan, Jakarta Utara. Warga menolak pembongkaran jembatan yang menghubungkan warga dengan kampung Luar Batang.