Siswa SMK Ciptakan Helm Pengaman Motor

2016-04-13 3

VIVA.co.id – Bagi pengendara sepeda motor helm sangatlah vital sebagai pelindung kepala. Seorang siswa SMK di Kendal, Jawa Tengah menciptakan helm bersensor yang dapat difungsikan untuk pengaman sepeda motor. Motor tidak akan berfungsi jika helm belum digunakan oleh para pengendara.