Warga Ikuti Prosesi Pemakaman Bupati Kuningan Utje Suganda

2016-04-09 6

VIVA.co.id – Jenazah bupati Kuningan, Utje Aang Hamid Suganda, di kebumikan di pemakaman umum kelurahan Winduhaji kabupaten Kuningan, Jawa Barat. Ribuan masyarakat Kuningan mengiringi kepergian Bupati Kuningan itu ke tempat peristirahatan terakhir.