Pembahasan RUU Tax Amnesty Belum Temukan Kesepakatan
2016-04-07
1
DPR ingin mempercepat pembahasan rancangan undang-undang pengampunan pajak atau tax amnesty dengan menyerahkan pembahasan pada alat kelengkapan dewan. Namun, DPR belum menemukan kesepakatan untuk RUU ini.