Ratusan bangunan semi permanen di Bantaran Anak Kali Angke, Pinangsia Jakarta Barat dibongkar paksa petugas gabungan.