Hasil Tes Urin Seluruh Napi di Lapas Kesambi Negatif
2016-03-12
12
Razia narkoba dan tes urin oleh Petugas BNN di Lapas Kesambi Kota Cirebon Jawa Barat diwarnai aksi protes dari narapidana. Meski demikian, hasil tes urin para narapidana dinyatakan negatif.