Evakuasi Korban Longsor Hotel di Cianjur Dihentikan

2016-03-09 11

Evakuasi korban longsor yang tertimbun di Hotel Club Bali di Cianjur, Jawa Barat dihentikan, Rabu (9/3/2016). Evakuasi akan dilanjutkan kembali Kamis 10 Maret besok.