Berdalih Taat Bayar PBB, 5 KK Kalijodo Enggan Pindah
2016-02-28
3
Sehari menjelang eksekusi pembongkaran Kalijodo, ada 5 kepala keluarga yang bertahan. Mereka enggan direlokasi ke Rusun Marunda karena berdalih setiap tahun selalu taat membayar pajak bumi dan bangunan kepada Pemerintah.