BI Prediksi Deflasi Terjadi Februari 2016

2016-02-19 1

Bank Indonesia memprediksi Indonesia akan mengalami deflasi Februari 2016. Menurut data survei Bank Indonesia, hingga pertengahan Februari 2016 terjadi deflasi 0,15 persen.