Penjabat Gubernur Kepri Lepas Peserta Lomba Lari 10K

2015-10-01 9

Batamtvnews.com TANJUNGPINANG – Penjabat Gubernur Kepri Agung Mulyana melepas sekitar seribu lebih peserta lomba lari 10 kilometer di depan Gedung Daerah tepi laut Tanjungpinang pada minggu (27/09) pagi lalu. Lomba lari 10 kilometer ini diharapkan menjadi awal untuk digelarnya lomba-lomba yang lain dalam rangka mencari atlet berbakat dalam bidang atletik di Kepri.