Bisnis Clothing Line Vidi Aldiano Merambah Negara Asia

2015-09-19 4

Bisnis clothing line yang digeluti Vidi Aldiano kini semakin berkembang pesat. Hal itu membuat Vidi semakin semangat untuk kian melebarkan sayap karirnya di dunia bisnis. Lantas, benarkah penjualan beberapa item di bisnis clothing linenya itu sudah merambah negara Asia? Simak hanya di sini!