Drone Report: Ribuan Mahasiswa Padati Bundaran HI

2015-05-21 1

Kamis (21/05/2015) siang, ribuan mahasiswa berkumpul di Bundaran Hotel Indonesia (HI) Jakarta Pusat. Mereka berdemo peringatan 17 Tahun Reformasi.