Berani tampil beda dengan rambut bermodel asimetris, Olivia Jensen tentu akan menjadi perhatian masyarakat. Tak dipungkiri, jika model rambutnya itu menjadi trendsetter di kalangan masyarakat luas. Tapi benarkah, banyak fans yang melemparkan protes ketika melihat potongan baru idolanya itu? Simak hanya di sini!