Habis Natal, Joy Tobing Dikabarkan Akan Menikah

2015-06-22 1

Satu tahun sudah Joy Tobing menjalani hari-hari tanpa sosok pendamping. Sejak ia resmi bercerai dengan Daniel Sinambela, fokus Joy Tobing hanya membesarkan anaknya, Joshua. Tapi belakangan beredar kabar, bahwa Joy Tobing akan menikah usai merayakan hari Natal. Benarkah demikian? Simak hanya di sini!