Syuting Di Sidney, CJR Bawa Pulang Sebuah Pelajaran Berharga

2015-06-22 1

Untuk film keduanya CJR The Movie, Iqbal, Kiki dan Aldi harus terbang ke Sidney Australia untuk menjalani proses syuting. Hal itu tentu menjadi kebanggaan dan kebahagiaan tersendiri bagi ketiga personel ini. Lantas, pengalaman seperti apa sih yang diperoleh ketiganya selama 2 minggu syuting di sana ? simak hanya di sini!