Kepergian Mahar yang berperan di film LASKAR PELANGI membuat para pemain, sutradara hingga penulis novel LASKAR PELANGI merasa begitu terkejut. Apalagi almarhum ditemukan tewas dikamar kosnya dikawasan Senen, Jakarta Pusat. Benarkah sebelum tutup usia Verrys Yamarno sudah sering mengeluhkan sakit dibagian kepalanya? Yuk, simak di sini!