Putus Dengan Diego Michiels, Nikita Willy Tidak Trauma

2015-06-22 12

Setelah putusnya jalinan asmaranya dengan Diego Michiels, Nikita Willy memang terlihat tidak menggandeng seorang pria yang di sebut-sebut sebagai pengganti Diego. Lantas, apakah Nikita mengalami rasa trauma dan sehingga tidak ingin menjalan asmara kembali? Simak hanya di sini!