Tak Mau Gagal Lagi, Tessa Kaunang Enggan Buru-Buru Menikah

2015-06-22 8

Kegagalan berumah tangga yang dialami oleh Tessa Kaunang memang membuat ia lebih berhati-hati dalam memilih pasangan hidup. Hal itu juga yang membuatnya tak mau terburu-buru menentukan langkah untuk ke pernikahan. Lantas, bagaimana dengan anak-anaknya? akankah anak-anak setuju dengan kedekatan yang sedang Tessa jalin dengan salah satu anggota kepolisian? Simak hanya di sini!