Tampil di film perdananya bertajuk CINTA SELAMANYA Shaloom buah hati Wulan Guritno merasakan ketegangan tersendiri. Apalagi darah muda cantik satu ini sempat gagal main film, lantaran Shaloom tidak ingin kegiatan sekolahnya terganggu. Seperti apa? Simak, di sini!