Lagi Hamil Muda, Ayu Ting Ting Ditinggal Orangtua Naik Haji

2015-06-17 10

Apa yang diimpi-impikan oleh orang tua Ayu Ting Ting akan segera terwujud. Dalam waktu dekat ini, mereka akan bertolak ke tanah suci mekkah untuk menunaikan ibadah haji. Namun dibalik kebahagiaan atas keberangkatan tersebut, orang tua Ayu Ting Ting merasa khawatir harus meninggalkan anaknya dalam keadaan hamil muda. Lantas, siapakah yang nantinya akan menjaga Ayu Ting Ting kalau bukan Enji? Simak selengkapnya hanya di KapanLagi!