Acha Septriasa Incar Abimana Jadi Lawan Mainnya

2015-06-13 2

Kekaguman Acha Seprtiasa terhadap akting aktor tampan Abimana rupanya sulit ia bendung lagi. Ini terungkap dimana Acha mengatakan sudah cukup lama mengincar Abimana menjadi lawan mainnya. Benarkah demikian? Sudahkah terwujud keinginan Acha main satu film dengan Abimana? Yuk, simak di sini!