Perankan Soekarno, Ario Bayu Suka Baca Buku Sejarah

2015-06-13 79

Demi mendalami perannya sebagai Soekarno di film terbarunya SOEKARNO INDONESIA MERDEKA, aktor tampan Ario Bayu memang harus melakukan pendalaman karakter yang serius. Membaca buku sejarah pun jadi salah satu cara yang dilakukan Ario Bayu agar benar-benar mendapat karakter Soekarno sang Proklamator Negeri ini. Seperti apa? Simak di sini!