Yanti Nurhayati, istri almarhum Murry mengaku sangat kehilangan atas kepergian suaminya menghadap sang khalik. Ia mengaku, bahwa wafatnya sang suami terasa bagaikan mimpi. Rasa kehilangan pun begitu membelenggu hati Ibu Yanti sehingga beliau tak berhenti menangis meratapi kepergian suaminya. Seperti apa kisah selengkapnya? simak hanya di KapanLagi!