Denada Senang Adu Akting Dengan Anak Kecil
2015-06-08
3
Bisa beradu akting dengan anak kecil, penyanyi Denada Tambunan merasa mendapatkan pengalaman baru. Ditambah, film terbarunya nanti memiliki pesan moral positif bagi setiap orang yang menontonnya. Simak selengkapnya dalam tayangan berikut ini!