Anak-Anak Pongki Barata Tertarik Pada Dunia Musik

2015-06-08 4

Buah jatuh tak pernah jauh dari pohonnya. Pepatah ini tampaknya pas untuk menggambarkan sosok kedua anak Pongki Barata . Di usianya kini, anak-anak Pongki sudah menunjukan ketertarikan dengan dunia musik. Lantas, benarkah anak-anaknya sudah pandai bermain alat musik dan menulis sebuah  lirik lagu? Simak yuk berita selengkapnya!