Fitri Carlina Nyaris Batal Manggung Gara-Gara Kepiting

2015-06-07 7

Berpelesih ke berbagai daerah di Indonesia tentu membuat pedangdut Fitri Carlina bisa mencicipi banyak makanan lezat. Namun hal ini rupanya tidak hanya menghadirkan cerita menyenangkan bagi Fitri dengan wisata kulinernya itu, dimana ia mengaku pernah hampir batal manggung gara-gara kepiting lada hitam. Seperti apa kisahnya? Penasaran? Yuk, ikuti di sini!