Ben Kasyafani yang pernah kesulitan menemui Sienna beberapa waktu lalu kabarnya sudah tidak terjadi disaat dirinya dan Marshanda bertemu pihak KPAI beberapa waktu lalu. Marshanda pun memberikan kebebasan Ben menemui Sienna asalkan menaati aturan yang sudah mereka sepakati bersama dengan pihak KPAI. Seperti apa? Simak, di sini!